Kauman,Ponorogo-Polsek beserta jajaran bersama Dinas Inkait melaksanakan Pengamanan dan monitoring Penyaluran BLT BBM Bulan September -oktober 2022 dan BPNT Bulan Oktober 2022 serta pelaksanaan penjaringan vaksin dosis 1,2 dan boster dengan sasaran KPM penerima bantuan yang bertempat di Balai Desa Semanding ,Kauman Kab.Ponorogo.Sabtu(10/09) hingga selesai.
Kapolres Ponorogo AKBP Catur.C.Wibowo.,S.I.K.,M.H melalui Kapolsek Somoroto Kompol Beny Hartono saat dikonfirmasi mengatakan bahwa personel Polsek Somoroto mengamankan dan monitoring pelaksanaan penyaluran bantuan Langsung Tunai(BLT BBM)dan BPNT agar tepat sasaran.
Pengamanan dan Monitoring Penyaluran selaku koordinator Kapolsek Somoroto Beny Hartono bersama Anggota Polsek Somoroto Sebanyak 13 Pers
" Hasil Penyaluran BLT BBM dan BPNT dengan sasaran Penerima 341 KPM,Setiap KPM menerima bantuan yang diperoleh dari BLT BBM dan BPNT mendapat sebesar @ Rp.500.000 (lima ratus ribu Rupiah)."Terang Kompol Beny
Dikatakan,bahwa kegiatan pagi ini total uang tersalurkan 330xRp.500.000 =Rp 165.000.000(kurang 11 KPM yang belum diambil).
"Hasil Vaksinasi Vaksin 1,2 dan boster yang dilasanakan di Balai Desa Semnding Vaksin 1 sebanyak 12 orang,vaksin 2 sebanyak 5 orang dan boster sebanyak 138 orang dengan menggunakan Vaksin Pfizer,sedangkan team Vaksinator dari PKM Kauman."ujarnya
Mekanisme pengambilan Bantuan KPM datang dibalai Desa membawa undangan pengambilan Bantuan dan membawa kartu Vaksin
" Petugas Nakes dari PKM memeriksa dan PKM sudah dilakukan vaksin kemudian menyerahkan kartu undangan pengambilan Bantuan kepada petugas yang dilanjutkan menyerahkan uang tunai bantuan."Imbuhnya
Kemudian bagi PKM yang tidak dapat hadir dan pengambilan diwakilkan wajib menunjukan Surat Vaksin
"Selama kegiatan berlangsung aman.lancar dan terkendali (**19/humas)
0 Response to "Polsek Somoroto PAM Dan Monitoring Penyaluran Bantuan BLT-BBM,BPNT,Vaksin Di Balai Ds.Semanding,Kauman"
Posting Komentar